Selasa, 04 Oktober 2011

Cara Menjadi Pintar

Diposting oleh dianatun nafisah di 01.43 0 komentar
Belajar mendadak menjelang ujian memang tidak efektif. Paling nggak sebulan sebelum ulangan adalah masa ideal buat mengulang pelajaran. Materi yang banyak bukan masalah. Ada sepuluh cara pintar supaya waktu belajar kita menjadi efektif.




Perlukah Sekolah

Diposting oleh dianatun nafisah di 01.39 0 komentar

“Untuk apa sekolah tingi-tinggi, banyak  yang sekolah sampai Sarjana S1,S2,S3 pada nganggur dan sulit cari pekerjaan”.
Kalimat seperti itu seringkali terlontar dari mulut masyarakat pedesaan seperti di tempatku. Meskipun para pejabat, tokoh masyarakat sudah seringkali menjelaskan tentang pentingnya sekolah, bahwa sekolah bukan untuk mencari pekerjaan namun mereka tetap ‘meyakini” bahwa sekolah tinggi-tinggi adalah percuma. Di masyarakat kami, yang dibutuhkan adalah sukses dibidang ekonomi  atau bahasa mereka  “kaya”. Bahkan dimata masyarakat kami, orang kaya lebih disegani daripada orang pintar atau pejabat yg tidak kaya.

Artikel Pertama :)

Diposting oleh dianatun nafisah di 01.33 0 komentar
remaja_dan_jerawatJerawat memang tak dapat dipisahkan dari kehidupan remaja. Diperkirakan tiga dari empat remaja memiliki sejumlah jerawat. Seringnya, jerawat menyerang kaum remaja yang sedang dalam masa pubertas. Hal ini disebabkan perubahan hormon selama masa pubertas dapat merangsang kelenjar sebasea (kelenjar penghasil minyak) di kulit. Kelenjar sebasea mengeluarkan lemak yang disebut sebum yang berfungsi melumasi rambut dan kulit. Selama masa pubertas, kelenjar sebasea menjadi lebih aktif dan menghasilkan minyak yang berlebihan.



 

dianafisah Template by Ipietoon Blogger Template | Gift Idea